Skema FLPP 2025 Berubah! Menteri PKP Minta Pengembang Transparan
Skema FLPP 2025 bakal berubah dari tahun sebelumnya. Untuk ini, Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait, menginstruksikan asosiasi pengembang perumahan untuk segera menyiapkan data biaya pembangunan rumah subsidi. Menurut Menteri Ara, data pembangunan dari para pengembang tersebut menjadi dasar dalam skema baru Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dengan Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) yang […]